Welcome To http://www.cerminan hati al-insan.blogspot.com/ Semoga Bermanfaat.

Sabtu, 05 Mei 2012

Masa Klimaterium atau Menopause

BAB I
PENDAHULUAN

Latar Belakang Masalah
Seorang wanita di waktu hidupnya, pasti melalui berbagai masa kehidupan antara lain bayi wanita , masa kanak-kanak, masa pubertas, masa reproduksi , dan masa Klimakterium sampai dengan menopause, serta senium. Dalam hal ini, akan dibahas lebih lanjut mengenai masa klimakterium sampai menopause .
Klimakterium bukan suatu keadaan patologis, malainkan suatu masa peralihan yang normal, yan berlangsung beberapa tahun sebelum dan sesudah menopause. Menopause sendiri adalah haid terakhir, atau saat terjadinya haid terakhir. Bagian klimakterium sesudah menopause disebut pra menopause ( 6 tahun sebelum menopause ) dan bagian klimakterium sesudah menopause disebut pascamenopause (6-7 tahun sesudah menopause ).
Sedangkan senium adalah masa sesudah pascamenopause, ketika telah tercapai keseimbngan baru dalam kehidupan wanita, sehingga tidak ada lagi gangguan vegetatif maupun psikis.

Untuk Selengkapnya Download Here

Tidak ada komentar:

Posting Komentar