BAB I
PENDAHULUAN
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG MASALAH
Manusia harus hidup, tidak hanya secara fisik, namun juga psikis. Dia perlu mempertahankan keseimbangan psikis tertentu kalau tidak ingin kehilangan kemampuan untuk berperan serta sebagaimana mestinya. Segala sesuatu yang dibutuhkan untuk menjaga keseimbangan psikisnya sama pentingnya dengan yang ia butuhkan untuk menjaga keseimbangan fisiknya. Manusia adalah satu kesatuan, yang terjadi dengan kondisi fisik manusia akan mempengaruhi pula kondisi psikologis dan rohaninya. Psikologi umum sebagai ilmu pengetahuan mengkhususkan diri untuk menyelidiki atau mempelajari dan menerangkan kegiatan kegiatan psikis atau gejala-gejala kegiatan yang umumnya terdapat pada manusia manusia normal.
B. RUMUSAN MASALAH
a. Apa pengertian manusia normal ?
b. Bagaimana pembagian kelompok dan gejala gejala kejiwaan manuisa normal ?
c. Apa arti dan fungsi perhatian ?
d. Apa jenis dan tipe perhatian ?
e. Bagaimana upaya mengkonsentrasikan perhatian ?
Untuk Selengkapnya Download DISINI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar